Tampil Modis Dan Cantik Ke Kantor Walau Sedang Hamil

Wanita hamil tentunya harus bersiap akan perubahan bentuk tubuh. Dimana seiring pertumbuhan sang janin, tentunya berat badan sang ibu juga akan semakin bertambah. Sehingga baju-baju akan menjadi kekecilan. Salah satunya baju kerja, tentunya akan menjadi salah satu permasalahan juga. Terutama dalam memilih model baju hamil kerja. Mengingat walaupun sedang hamil, seorang wanita selalu ingin tampil menarik dan modis. Walaupun perut akan menjadi semakin tambun dan badan juga semakin besar. Nah ingin tahu model baju kerja khusus ibu hamil, simak ulasan berikut ini:

Pilihan model baju hamil kerja yang nyaman

Baju Hamil Kerja Bahan Sifon terbaru 2016
Baju Hamil Kerja Bahan Sifon terbaru 2016
Dalam masa hamil tentunya di butuhkan baju yang bisa memberikan kenyamanan saat di gunakan. Mengingat saat hamil, seorang wanita akan lebih mudah kepanasan atau berkeringat. Hal tersebut di akibatkan oleh aktivitas sang janin di dalam perut. Untuk itu model baju hamil kerja yang cocok tentunya baju yang berbahan kain yang dingin. Salah satunya adalah kain katun ataupun spandek. Wanita hamil bisa menggunakan dress panjang berwarna hitam. Dimana warna hitam tentunya bisa menyamarkan badan yang mulai berisi. Selanjutnya bisa di padukan dengan blazer. Model blazer tentunya cocok buat wanita hamil yang mempunyai perut yang besar, hal itu di karenakan model blazer memang tidak perlu mengancingkan kancing pada bagian depannya.
Baju Hamil Kerja Lengan Panjang
Baju Hamil Kerja Lengan Panjang
Selain model baju hamil kerja di atas, bagi yang suka menggunakan celana tentunya juga bisa di siasati. Mengingat saat ini sudah banyak bisa di temukan celana khusus wanita hamil. Dimana pada bagian pinggul sengaja di buat besar. Tidak hanya itu celana tersebut masih bisa digunakan hingga usia kandungan mencapai sembilan bulan sekali pun. Jenis celana seperti itu memang di desain di beri beberapa kancing yang bisa di kancingkan mengikuti besarnya perut. Tentunya celana tersebut memudahkan para wanita hamil untuk tetap terlihat modis namun tetap membuat nyaman perkembangan sang janin.
Model baju Dress Hamil Wanita Kerja Motif Bunga
Model baju Dress Hamil Wanita Kerja Motif Bunga
Model baju hamil kerja menggunakan celana bisa di padukan dengan atasan yang berbahan katun sepanjang bagian bawah pantat. Mengingat pada bagian tersebut juga ikut membesar ketika sedang hamil. Selanjutnya bisa di padukan dengan cardigan. Kancing pada cardigan bisa di kancingkan pada bagian atas saja. Model baju kerja untuk wanita hamil ini juga cocok di gunakan oleh wanita yang berhijab.
 

Model Pilihan Baju Hamil Kerja Wanita Terbaru 2016

Model Baju Hamil Batik Untuk Kerja
Model Baju Hamil Batik Untuk Kerja

Model Baju Hamil Kerja Wanita Berhijab
Model Baju Hamil Kerja Wanita Berhijab

Model Baju Hamil Untuk Wanita Karir
Model Baju Hamil Untuk Wanita Karir

Model Baju Kerja Hamil Muda Wanita Karir
Model Baju Kerja Hamil Muda Wanita Karir
 
Model Baju Kerja Hamil Wanita Modis Murah
Model Baju Kerja Hamil Wanita Modis Murah

Tampil Modis Dan Cantik Ke Kantor Walau Sedang Hamil Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Max Fiedler